URGENSI POLA DESAIN KOMPENSASI MONETER BERBASIS KOMBINASI ANGGARAN DAN PIECE-RATE UNTUK OPTIMALISASI KINERJA GURU: STUDI PADA INSTITUSI BERBASIS YAYASAN

  • Frida Fanani Rohma Jurusan Akuntansi, Universitas Trunojoyo Madura, Bangkalan-Indonesia https://orcid.org/0000-0003-4097-5374
  • Hertin Tyastutik Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sugihwaras, Bojonegoro-Indonesia
Keywords: Desain, Kinerja, Kompensasi, Moneter, Pendidikan

Abstract

Efektivitas kompensasi moneter dalam mendorong motivasi kerja individu masih diperdebatkan. Fenomena di dunia pendidikan sistem kompensasi masih mengacu pada kepangkatan, golongan hingga senioritas dengan basis masa kerja. Perkembangan penelitian di ranah pendidikan masih terbatas mengkaji konteks kompensasi moneter secara general. Penelitian ini secara spesifik mengkaji urgensi pola desain kompensasi moneter untuk mengoptimalkan kinerja guru. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif interpretif dengan pendekatan studi kasus. Situs penelitian ini merupakan salah satu instansi sekolah berbasis yayasan, karena memiliki fleksibilitas pengelolaan keuangan. Penelitian ini menggunakan tenik wawancara semi terstruktur. Mekanisme penafsiran data dilakukan dengan teknik reduksi data, verifikasi dan keabsahan data dengan triangulasi informasi. Temuan penelitian menunjukkan bahwa adanya upaya pembingkaian skema kompensasi moneter dalam bentuk non-keuangan menjadi salah satu strategi untuk mengoptimalkan nilai kompensasi. Pemberian kompensasi yang selaras dengan strategi organisasi dapat mendorong optimalisasi capaian kinerja. Pola desain kompensasi moneter berbasis kombinasi anggaran kinerja dan piece rate mampu mendorong capaian kinerja yang optimal. Selaras dengan perspektif teori pengharapan, desain pola kompensasi yang ideal menjadi salah satu kunci utama untuk mendorong motivasi kinerja guru baik dalam bidang akademik maupun non-akademik sehingga tercapai indikator kinerja secara agregat.

References

Abdullah, S., Sujanto, B., & Ahmad, M. (2020). Pengaruh kompensasi dan komitmen organisasi terhadap kinerja guru MTs swasta di kabupaten jepara. Jurnal Visipena, 180-193.

Adri, N. U K. (2017). Pengaruh pemberian kompensasi terhadap kinerja guru honorer di smp negeri 2 sungguminasa. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Makassar.

Anabanu, M., Gesi, B., & Sunarya, H. (2020). Pengaruh kompensasi dan stres kerja terhadap kinerja guru madrasah ibtidaiyah dan sekolah dasar di kecamatan amanuban timor. Jurnal Manajemen, 209-218.

Anthony, R.N., & Govindarajan, V. (2007). Management Control System, 12th edition. McGraw Hill International Edition, New York, USA.

Armstrong, M., & H. Murlis. (2004). Reward Management: A Handbook of Remuneration Strategy and Practice, 5th edition. Kogan Page Limited, London, UK.

Audina, A., & Imaniyati, N. (2017). Upaya meningkatkan kinerja guru melalui kompensasi dan disiplin kerja. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran , 1-9.

Bonner, S. E., & Sprinkle, G. B. (2002). The effects of monetary incentives on effort and task performance: Theories, evidence, and a framework for research. Accounting, Organizations, and Society, 27(4): 303 –345.

Budiarti, L. (2011). Pengaruh Skema Insentif dan Umpan Balik pada Kinerja: Pengujian Teori Instrumen. Disertasi. Program MSi dan Doktor FEB UGM, Yogyakarta.

Creswell, J. W. (2014). Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Darianto, M., S., & Lestari, A. (2022). Pengaruh kompensasi finansial dan motivasi mengajar terhadap kinerja guru SMK Wahid Hasyim glagah. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah, 757-765.

Dewi, R. (2018). Pengaruh kepemimpinan, disiplin dan kompensasi terhadap kinerja guru SD Negeri 69 Kota Bengkulu. Baabu Al-Ilmi, 1-13.

Ekawati, M. (2018). Pengaruh pemberian kompensasi terhadap kinerja guru honorer di smp negeri 2 sungguminasa kabupaten gowa. Skripsi, Universitas Islam Alauddin Makassar.

Gea, A. F., Sadewo, J. D., Hasanah, U., Prasetyawan, E., Saputro, T. V. D., Rahmawati, S., ... & Suprapti, S. (2023). Application of Gamification with" SIKMA" to Increase Motivation and Learning Independence Attitudes. Asian Journal of Community Services, 2(1), 145-152.

Handayani, T. (2015). Pengaruh Kompensasi terhadap Kinerja Guru. Jurnal Utilitas, 24-34.

Haryoko, N., Wahono, B., & Sarasati, E. (2020). Pengaruh kompensasi, motivasi dan kepemimpinan terhadap kinerja guru (Study Kasus di SMK Plus Al Maarif Singosari). Jurnal Riset Manajemen, 56-72.

Hunta, S., Ibrahim, M., & Suyanto, M. (2022). Pengaruh pendidikan dan pelatihan, kepemimpinan,tanggung jawab dan kompensasi terhadap kinerja guru. Edusaintek: Jurnal Pendidikan, Sains dan Teknologi, 171-183.

Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1979). Rights and production functions: An application to labor-managed firms and codetermination. Journal of business, 469-506.

Khasanah, N. (2014). Pengaruh kompensasi finansial, motivasi kerja, dan disiplin kerja terhadap kinerja melalui kepribadian guru akuntansi smk se-kabupaten kendal. Journal of Economic Education, 15-17.

Kusufi, M. S., Rohma, F. F., & Muhammad, E. (2020). Pengaruh Horizon Skema Turnamen dan Frekuensi Publikasi Informasi Relatif terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Kajian Akuntansi, 4(1), 1-12.

Kusuma, M., Sumowo, S., & Hermawan, H. (2022). Pengaruh kedisiplinan, kompensasi dan motivasi kerja terhadap kinerja guru SMK Darussalam Blokagung Kabupaten Banyuwangi. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 158-165.

Larasati, A. S. (2021). Pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja guru-guru di perguruan al jam’iyatul washliyah amplas medan. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.

Lie, D., Butarbutar, M., Chandra, E., Efendi, & Zega, A. (2021). Pengaruh rekrutmen dan kompensasi terhadap kinerja guru pada SMK Swasta HKBP (STM) Pematangsiantar. Journal of Management Sciences, 125-131.

Luhulima, Nur Endang. (2018). Hubungan lingkungan kerja, kompensasi dan kompetensi terhadap kinerja guru mts negeri di kota malang. Tesis, UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.

Mariatie, N., Hasanah, S., Syarifuddin, Fanggidae, E., & Wardani, R. (2021). Pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan kompensasi terhadap kinerja guru dengan mediasi motivasi kerja. Jurnal Manajemen Strategik Kewirausahaan, 102-112.

Nahartyo, E., Rohma, F. F., & Mursita, L. Y. (2020). The Mediating Effect of Overcompensation of Rationalisation on Instrumental Climate and Escalation of Corruption Relationship. Asian Academy of Management Journal, 25(2).

Notty, N. (2021). Pengaruh lingkungan kerja dan kompensasi terhadap kinerja guru dan staf sekolah advent dki jakarta. Jurnal Terapan Ilmu Manajemen dan Bisnis, 65-82.

Nursakinah. (2019). Pengaruh kompensasi finansial dan motivasi mengajar terhadap kinerja guru ekonomi sma negeri di kabupaten gowa. Skripsi, Universitas Negeri Makassar.

Oktiyani, R., & Nainggolan, K. (2016). Analisis pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja guru di sma negeri 1 klaten. Ecodemica, 136-145.

Parmin. (2017). Pengaruh kompensasi, kompetensi dan motivasi kerja terhadap kinerja guru tidak tetap (gtt) dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Jurnal Fokus Bisnis, 21-38.

Pitri, A. (2017). Pengaruh kompensasi terhadap kinerja guru di SMP NEGERI 3 Batusangkar. JMKSP Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan, 1-11.

Purnasari, P. D., Silvester, S., Manulang, R., Wulandari, D., & Dimmera, B. G. (2022). PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENGUKURAN TINGKAT KESIAPAN DIGITALISASI PEMBELAJARAN SEKOLAH DASAR DITINJAU DARI PERSPEKTIF PENDIDIK DAN PESERTA DIDIK WILAYAH PERBATASAN. Sebatik, 26(2), 725-731.

Rohma, F. F. (2022). Mitigating The Harmful Effect of Slack: Does Locus of Commitment (Organizational Versus Colleague) Play a Role. International Journal of Business Science & Applied Management, 17(3).

Rohma, F. F., & Novitasari, I. (2022). Portrait of Performance Measurements: A Case Study in Micro Organization. Journal Of Economics, Management, and Business Research, 3(2).

Sameang, A., & Sutarsih, C. (2015). Kompensasi, motivasi berprestasi dan kinerja mengajar guru smp di yala thailand selatan. Jurnal Administrasi Pendidikan, 13-22.

Sara, S., Hidayat, M., & Astuti, Y. (2020). Analisis pengaruh pemberian kompensasi finansial dalam meningkatkan kinerja guru. JURNAL MAPPESONA.

Setianigsih, W., & Kader, M. (2018). Pengaruh disiplin kerja, kompetensi, dan kompensasi terhadap kinerja guru. Jurnal ekonologi Ilmu Manajemen, 313-320.

Situmorang, K., Batubara, R., & Ningsih, W. (2022). Sistem Kompensasi dalam Meningkatkan Kinerja Pendidik (Studi Kasus SDN 014687 Rawang Pasar IV). Jurnal Edumaspul, 703-709.

Sugeng. (2019). Pengaruh kompensasi dan iklim organisasi terhadap kinerja guru. Jurnal Ilmu Manajemen, 12-23.

Suherman, A. (2021). Pengaruh kompetensi, kompensasi, disiplin kerja terhadap kinerja guru. Journal of Management and Business Review, 614-629.

Sulaiman, H., Sukmawati, & Chalid, L. (2019). Pengaruh kompensasi finansial dan nonfinansial terhadap kinerja guru sekolah menengah kejujuran di kabupaten maros. YUME : Journal of Management, 253 - 262.

Syamra, Y. (2016). Pengaruh kompensasi finansial dan motivasi kerja guru terhadap kinerja guru smk negeri pariwisata di kota padang. ECONOMICA Journal of Economic and Economic Education, 258-268.

Tandika, A. (2018). Hubungan antara diklat dan kompensasi dengan peningkatan kinerja guru pada sekolah dasar negeri di kota solok. Jurnal al-Fikrah, 173-184.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2015, Tentang Guru dan Dosen.

Widayati, K. (2019). Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Guru Pada Sekolah Dasar Negeri Jatiwaringin X Bekasi. Widya Cipta, 17-24.

Windasari. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kompensasi Guru Terhadap Kinerja Guru SMK Swasta Se-Kecamatan Bangil. Kelola: Jurnal Manajemen Pendidikan, 188-192.

Published
2023-03-12
How to Cite
Rohma, F. F., & Tyastutik, H. (2023). URGENSI POLA DESAIN KOMPENSASI MONETER BERBASIS KOMBINASI ANGGARAN DAN PIECE-RATE UNTUK OPTIMALISASI KINERJA GURU: STUDI PADA INSTITUSI BERBASIS YAYASAN. Journal of Educational Learning and Innovation (ELIa), 3(1), 118-132. https://doi.org/10.46229/elia.v3i1.582

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.